Breaking News

Sempat Tertutup Longsor, Akses Jalan Bonehau dan Mamasa Sudah Bisa Dilalui

Minggu, 15 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Mamuju, BeritaQ.com – Hujan lebat yang terjadi sejak siang hingga sore pada Sabtu (14/5/22), mengakibatkan terjadi banjir dan tanah longsor menutup akses jalan trans Sulawesi Barat, pada ruas jalan poros Kalukku Bonehau Mamasa di Dusun Kumaka, Desa Uhaimate, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju.

Dari pantauan Kapolsek Kalukku menjelaskan, akibat banjir dan longsor kondisi jalan tertutup material batu besar, Batang Pohon dan lumpur sehingga jalan tidak dapat dilalui kendaraan roda empat maupun roda dua.

Iptu Sirajuddin mengatakan, dari hasil koordinasi dan kerjasama dengan Dinas PU Bina Marga Prov Sulbar serta warga setempat dengan menggunakan Kendaraan Alat berat jenis loader, Greder dan ekskavator material longsor dapat segera dibersihkan

Baca Juga
Gerayangi Anak Tiri, Seorang Bapak di Kalukku Diamankan Polisi 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bahwa sejak pukul 03.00 WITA (15/05/22) minggu dinihari material longsor dibeberapa titik dapat dibersihkan atas kerjasama dan kerja keras semua pihak sehingga Arus lalu lintas dapat berjalan lancar,” kata Kapolsek Kalukku.

Hms/Gid

Berita Terkait

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Polda Sulteng Gagalkan Peredaraan Narkoba Satu Kilogram Sabu di Palu

Sabtu, 23 Nov 2024 - 16:11 WIB

Kriminal Hukum

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 Nov 2024 - 11:37 WIB

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB