Breaking News

Hari Ulang Tahun TNI ke- 77, Polresta Beri Kejutan ke Kodim 1418 Mamuju

Rabu, 5 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Mamuju, DNID Sulbar – Kepolisian Resor Kota (Polresta) Mamuju memberikan kejutan (surprise) kepada Dandim 1418 Mamuju Kolonel Inf M. Imasfy, S.E dengan memberikan kue ulang tahun (kue tar) dan nasi tumpeng dalam rangka HUT TNI Ke-77 Tahun 2022.

Kue dan nasi tumpeng tersebut diberikan sesaat sebelum melaksanakan upacara di Makodim 1418 Mamuju jalan Ahmad Yani Kelurahan Binanga Kecamatan Mamuju Kabupaten Mamuju, Rabu (5/10/2022).

Kapolresta Mamuju Kombes Pol Iskandar, S.I.K., S.H., M.H menyampaikan, kejutan ini telah direncanakan dan diberikan dalam rangka memperingati HUT Ke-77 TNI tahun 2022 tersebut, guna meningkatkan hubungan baik yang sudah terjalin serta wujud sinergitas antara TNI/Polri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga
Gerayangi Anak Tiri, Seorang Bapak di Kalukku Diamankan Polisi 

“Sinergitas ini perlu terus dijaga, dipelihara dan ditingkatkan guna terciptanya suasana yang damai dan harmonis dalam pengabdian kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia,” ujar Kapolresta Mamuju

Selanjutnya, Kapolresta Mamuju mewakili seluruh personel Polresta Mamuju mengucapkan selamat HUT TNI Ke-77 tahun 2022 yang bertemakan “TNI Adalah Kita”.

“Semoga TNI semakin sukses dan jaya dalam mengemban tugas sebagai benteng pertahanan negara,” sebutnya.

Sementara itu, Komandan Kodim 1418 Mamuju, Kolonel Inf M. Imasfy, S.E menyampaikan terimakasih atas kejutan pemberian kue tar dan nasi tumpeng ini pada HUT TNI Ke-77.

“Saya selaku Dandim, mewakili prajurit Kodim 1418 Mamuju mengucapkan terima kasih atas kejutan yang diberikan oleh personel Polresta Mamuju” ucap Dandim.

Baca Juga
Hari ini, Polsek Tapalang dan Sampaga Serentak Bagikan Bansos

Dirinya mengaku tidak menyangka akan ada kejutan dari personel Polresta Mamuju

Berita Terkait

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan
Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal
Erzaldi : Babel Dapat Menjadi Pusat Seni dan Ekonomi Kreatif Yang Berdaya Saing Nasional dan Global
Mahasiswa Teknik Sipil UBB Sambutan Positif Kegiatan Program PRAJA WIBAWA GREEN SPORT CENTER
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 05:53 WIB

Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Kamis, 21 November 2024 - 21:49 WIB

Erzaldi : Babel Dapat Menjadi Pusat Seni dan Ekonomi Kreatif Yang Berdaya Saing Nasional dan Global

Kamis, 21 November 2024 - 20:36 WIB

Mahasiswa Teknik Sipil UBB Sambutan Positif Kegiatan Program PRAJA WIBAWA GREEN SPORT CENTER

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 Nov 2024 - 11:37 WIB

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB