Breaking News

Radio Player

Loading...

Polda Sulbar Kerahkan Mobil Water Canon Bersihkan Landasan Pacu Pesawat

Kamis, 13 Oktober 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

 

Mamuju, DNID Sulbar – Puluhan penumpang di Bandara Tampa Padang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), harus rela menunda keberangkatannya lantaran bandara belum bisa beroperasi.

Hal itu terjadi disebabkan Landasan Pacu pesawat di Bandara tersebut tidak dapat digunakan akibat masih tertimbun material lumpur dan kayu yang dibawa oleh banjir bandang beberapa waktu lalu.

ads

Atas permintaan pihak Bandara , Polda Sulbar mengerahkan 2 unit kendaraan Taktis AWC (Armoured Water Canon) milik Direktorat Sabhara untuk melakukan pembersihan landasan pacu, Kamis (13/10/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Via pesan singkat Whatsapp, Kabid Humas Polda Sulbar Kombes Pol Syamsu Ridwan mengatakan bahwa pihaknya bertindak atas permintaan otoritas bandara untuk mempercepat pelayanan masyarakat terhadap penggunaan bandara.

“Anggota kami disana melakukan penyemprotan lumpur dan material lainnya yang ada di atas landasan pacu, ini adalah bentuk tanggap bencana dari kami atas permintaan dari pihak bandara,” ungkap Syamsu.

Selain melakukan pembersihan landasan, pihaknya juga memastikan keamanan jalur dan fasilitas bandara lainnya, layak atau tidak digunakan pasca diterjang banjir.

“Kita pastikan landasannya bersih, aman dan layak digunakan untuk aktifitas penerbangan,” tandas Kabid Humas.

 

Simpan Gambar:

Berita Terkait

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026
Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008
Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media
Biddokkes Polda Sulsel Serahkan 7 Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 kepada Keluarga
Doa Bersama Tutup Operasi SAR Pesawat ATR di Sulsel, Kepala Basarnas: Ini Tugas Kemanusiaan
Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri
Pemkot Makassar Revitalisasi Tiga Terminal, Siapkan Transportasi Terintegrasi dan Ekonomi Warga
Melalui Pakta Integritas, Polda Sulteng Tegaskan Komitmen Rekrutmen Bersih pada Seleksi SIPSS 2026
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:05 WITA

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:00 WITA

Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:39 WITA

Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:15 WITA

Biddokkes Polda Sulsel Serahkan 7 Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 kepada Keluarga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:10 WITA

Doa Bersama Tutup Operasi SAR Pesawat ATR di Sulsel, Kepala Basarnas: Ini Tugas Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:56 WITA

Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:52 WITA

Pemkot Makassar Revitalisasi Tiga Terminal, Siapkan Transportasi Terintegrasi dan Ekonomi Warga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:46 WITA

Melalui Pakta Integritas, Polda Sulteng Tegaskan Komitmen Rekrutmen Bersih pada Seleksi SIPSS 2026

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Jan 2026 - 16:05 WITA