Breaking News

Sosialisasi Geopark Natuna Kepada Para Anak Didik SMAN 1 di Kabupaten Natuna

Senin, 15 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BeritaQ.com NATUNA – Kegiatan non fisik dalam rangka TMMD ke 110 Kodim 0318/Natuna masih terus dilaksanakan. Salah satunya adalah sosialisasi Geopark Natuna kepada para anak didik di Kabupaten Natuna.

Dengan tetap menerapkan protokol kesehatan, sosialisasi tersebut dilaksanakan di SMAN 1 Natuna pada hari ini, Senin (15/3/2021). Sebagai narasumber yakni Babinsa Kelurahan Ranai Barat, Pelda Maramuda Hasibuan.

Dalam kesempatan itu, Maramuda menyebut bahwa sosialisasi tersebut sangat penting. Mengingat bahwa Geopark merupakan sebuah wilayah Geografi Tunggal Atau Gabungan yang memiliki situs warisan geologi.

ads

”Dan bentang alam yang bernilai, terkait aspek warisan geologi, keragaman hayati dan keragaman budaya,” katanya.

Terkait hal itu, sosialisasi khususnya kepada para siswa sangat penting karena akan berdampak pada kelestarian geopark itu sendiri kedepannya.

”Mereka adalah generasi penerus bangsa yang diharapkan agar bisa menjaga lingkungan dari kerusakan, serta melestarikan warisan khususnya di wilayah Natuna ini,” jelas Maramuda.

Sebagai informasi, di wilayah Natuna terdapat delapan Geoprak yakni Tanjung datuk (Desa Pengadah, Bunguran Timur Laut), Pantai Dan Lubang Kamak/Goa Kamak (Desa Pengadah, Bunguran Timur Laut). Kemudian Pulau Senua (Desa Sepempang, Bunguran Timur), Tanjung Senubing (Kel.Ranai, Bunguran Timur).

Adapula Gunung Ranai (Ranai Darat, Bunguran Timur), Batu Kasah (Desa Cemaga Tengah, Bunguran Selatan), Pulau Akar (Desa Cemaga, Bunguran Selatan) dan Pulau Setanau (Desa Sabang Mawang, Pulau Tiga). (ist)

Bikin Website Murah

Berita Terkait

Dua Pemuda Diringkus Usai Bobol Pondok Petani di Pangkalpinang
Sekda Sulsel Dorong Kota dan Kabupaten Segera Bentuk Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih
Wakil Bupati Tegaskan, PKL Merupakan Ruang Bagi Mahasiswa Untuk Belajar dan Mengimplementasikan Ilmunya Di Tengah Masyarakat
Satlantas Polres Bangka Tengah Pasang Rambu di Jalan Rawan Kecelakaan
Perahu Tenggelam, Satu Pemuda Belum Ditemukan Tim SAR Upayakan Pencarian
Kegigihan Bupati JKA Mulai Membuahkan Hasil  
Komisi Informasi Babel Gelar Sidang Sengketa Publik
Data Belum Terbarui, Eks Anggota Satpol-PP Bone Lolos Daftar Peserta PPPK
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 23:09 WITA

Sekda Sulsel Dorong Kota dan Kabupaten Segera Bentuk Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:55 WITA

Wakil Bupati Tegaskan, PKL Merupakan Ruang Bagi Mahasiswa Untuk Belajar dan Mengimplementasikan Ilmunya Di Tengah Masyarakat

Jumat, 9 Mei 2025 - 16:51 WITA

Satlantas Polres Bangka Tengah Pasang Rambu di Jalan Rawan Kecelakaan

Jumat, 9 Mei 2025 - 06:43 WITA

Perahu Tenggelam, Satu Pemuda Belum Ditemukan Tim SAR Upayakan Pencarian

Kamis, 8 Mei 2025 - 22:38 WITA

Kegigihan Bupati JKA Mulai Membuahkan Hasil  

Kamis, 8 Mei 2025 - 15:57 WITA

Komisi Informasi Babel Gelar Sidang Sengketa Publik

Kamis, 8 Mei 2025 - 15:52 WITA

Data Belum Terbarui, Eks Anggota Satpol-PP Bone Lolos Daftar Peserta PPPK

Rabu, 7 Mei 2025 - 14:54 WITA

Didampingi Bupati JKA, Kepala BNPB Akan Tinjau Beberapa Titik Lokasi Pasca Bencana di Padang Pariaman

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Operasi Premanisme Resahka Warga, Polres Maros Amankan Juru Parkir Liar

Sabtu, 10 Mei 2025 - 22:04 WITA

Pendidikan

Perkuat Sinergitas, Rektor UM Bima Harapkan Ini Kedepannya 

Sabtu, 10 Mei 2025 - 16:15 WITA