Breaking News

Radio Player

Loading...

Pertahankan Zona Hijau PMK, Polda Sulbar Dirikan 4 Pos Penyekatan

Sabtu, 16 Juli 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Mamuju, BeritaQ.com – Kepolisian Daerah Sulawesi Barat mendirikan 4 Pos Penyekatan di jalur masuk Provinsi Sulbar yakni batas Polman – Pintang, Mamasa – Toraja, Pasangkayu – Palu dan di Pelabuhan Mamuju.

Hal tersebut diungkapkan oleh Kapolda Sulbar Irjen Pol Verdianto I. Bitticaca dalam amanatnya pada acara rapat koordinasi stakeholder tentang kewaspadaan terhadap kejadian penyakit mulut dan kuku di Sulawesi Barat.

Rapat yang terbilang penting tersebut berlangsung di Ballroom Hotel D’maleo Mamuju, Sabtu (16/07/22) yang dihadiri oleh Pj. Gubernur Sulbar, para forkopimda dan para stakeholder terkait.

ads

Selain hal diatas, Jenderal bintang dua menjelaskan jika penyakit mulut dan kuku (PMK) yang menyerang ternak di Indonesia muncul ditengah wabah pandemi covid-19 dan pertama kali ditemukan di 2 Kabupaten yakni gresik dan aceh tamiang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hingga saat ini, lanjutnya, Penyakit PMK telah mewabah di 22 Provinsi dimana Bali sebagai tuan rumah KTT G20 menjadi Provinsi ke-21 dan Sulawesi Selatan sebagai Provinsi yang ke-22 terjangkit wabah PMK.

“Setelah adanya instruksi Kapolri dan arahan dari menko marves, Polda Sulbar bergerak cepat dengan membangun pos penyekatan di perbatasan provinsi untuk mempertahankan sulbar tetap berada di zona hijau,” ungkap Kapolda Sulbar

Orang nomor satu di Polda Sulbar ini memastikan bahwa pihaknya siap mendukung penuh jajaran Pemerintahan untuk mepertahankan sulbar tetap dalam zona hijau PMK dengan menggerakkan bhabinkamtibmas sebagai garda terdepan di desa-desa.

Simpan Gambar:

Berita Terkait

Pasien Diduga Terlantar Saat Asyik Rayakan HUT-36 RS Lanto Dg. Pasewang Jeneponto
Tingkatkan Perekonomian Warga, Dapur SPPG 02 Gedong Jaktim Bekerjasama dengan Petani Lokal
Miris Klinik di Bantaeng Diduga Malpraktek, Dua Pasien Asal Jeneponto Keracunan Obat
RSUD Camba Resmi Beroperasi, Warga Dataran Tinggi Maros Tak Perlu Lagi ke Pusat Kota
LKC Dompet Dhuafa Sulsel Laksanakan Sharing Session dan Learning Program Pos Gizi Humia
LKC Dompet Dhuafa Sulsel laksanakan Pemeriksaan IVA Test dan SADARI
Dari Penanaman Bawang hingga Peluncuran GENTING, Wagub Sulsel Kunjungi Enrekang
Terlambat 1 Menit, Pasien BPJS Ditolak Berobat dan Diintimidasi Oknum Nakes PKM Bontomarannu Gowa
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:54 WITA

Pasien Diduga Terlantar Saat Asyik Rayakan HUT-36 RS Lanto Dg. Pasewang Jeneponto

Minggu, 11 Januari 2026 - 07:41 WITA

Tingkatkan Perekonomian Warga, Dapur SPPG 02 Gedong Jaktim Bekerjasama dengan Petani Lokal

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:39 WITA

Miris Klinik di Bantaeng Diduga Malpraktek, Dua Pasien Asal Jeneponto Keracunan Obat

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:30 WITA

RSUD Camba Resmi Beroperasi, Warga Dataran Tinggi Maros Tak Perlu Lagi ke Pusat Kota

Jumat, 26 Desember 2025 - 17:26 WITA

LKC Dompet Dhuafa Sulsel Laksanakan Sharing Session dan Learning Program Pos Gizi Humia

Senin, 22 Desember 2025 - 14:22 WITA

LKC Dompet Dhuafa Sulsel laksanakan Pemeriksaan IVA Test dan SADARI

Rabu, 17 Desember 2025 - 20:37 WITA

Dari Penanaman Bawang hingga Peluncuran GENTING, Wagub Sulsel Kunjungi Enrekang

Sabtu, 13 Desember 2025 - 16:29 WITA

Terlambat 1 Menit, Pasien BPJS Ditolak Berobat dan Diintimidasi Oknum Nakes PKM Bontomarannu Gowa

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Jan 2026 - 16:05 WITA