Breaking News

Radio Player

Loading...

Tanam Pohon Di Bantu Tallung Lipu, Jaga Lingkungan Hidup Dandim 1414 Tator Bilang Ini

Sabtu, 9 Desember 2023

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

DNID, SULAWESI SELATAN – Dalam upaya untuk mengurangi dampak pemanasan global, sekaligus menjaga dan melestarikan lingkungan hidup terhadap dampak banjir dan tanah longsor, Kodim 1414 Tana Toraja (Tator) beserta jajarannya, Polri, BPBD, Dinas Lingkungan Hidup, Kehutanan, UPTD KPH Saddang II, FKPPI, HIPAKAD dan Masyarakat Buntu Tallunglipu Kecamatan Tallunglipu Kabupaten Toraja Utara (Torut) Sulawesi Selatan (Sulsel) melakukan penanaman 500 pohon penghijauan.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung Komandan Kodim (Dandim) 1414 Tator Letkol Arm Bani K Sepang, Jumat 8 Desember 2023.

Penanaman pohon penghijauan ini sebagai tindaklanjut perintah Kasad untuk melaksanakan karya bhakti penanaman pohon prnghijauan diseluruh teritori TNI Angkatan Darat.

ads

” Gerakan menanam pohon dalam rangka menjaga dan melestarikan lingkungan hidup. Juga menambah komunitas tanaman yang akan berkontribusi menambah oksigen sehingga, akan mewujudkan lingkungan yang sehat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Diharapkan Dandim, untuk menjaga keberlangsungan tanaman ini agar lebih terjamin dan benar-benar memberikan manfaat bagi masyarakat diperlukan koordinasi dan kerjasama semua pihak untuk mengawasi dan merawat fisik tanaman tersebut, agar tanaman tersebut bisa tumbuh kembang dengan baik,” pesannya.

Dengan kegiatan yang dilaksanakan ini, sambung Dandim Bani Sepang sebagai upaya pencegahan alam lingkungan untuk mengurangi banjir dan tanah longsor serta meningkatkan penyerapan air. Karena menanam pohon, menurut Bani Sepang sama artinya kita menanam investasi kesehatan untuk alam lingkungan hidup serta bermanfaat bagi generasi mendatang.

” Dandim 1414 Tator, juga berharap dengan kegiatan ini tidak hanya sebatas penansman saja, tetapi perlu perawatan dan pemeliharaan bibit pohon untuk menjaga ekosistem akan berdampak besar bagi kehidupan kita semua,” jelasnya.

Pewarta: Yustus

Simpan Gambar:

Berita Terkait

STOP PRESS, Zainal Romo Diberhentikan sebagai Wartawan Listing Berita
Gubernur Sulsel Terima Donasi Kemanusiaan Rp1,2 Miliar dari Pemkab Bone untuk Korban Bencana di Aceh dan Sumatera
Warga Binong Permai Desak Pemkab Tangerang Percepatan Pembangunan Tandon Air
Era MULIA Tahun 2025,Tuntaskan Infrastruktur Dasar Kota Makassar: Jalan, Drainase, dan Akses Kota Dibenahi
Polres Metro Tangerang Kota Bagikan Bantuan Sosial dalam Kegiatan Jumat Peduli
DPRD Provinsi Banten Sebut Lemahnya Kebijakan dan Pelaksanaan Pengelolaan Sampah di tingkat Daerah 
Dua Hari Pencarian Berakhir Pilu di Pulau Semujur, Cuaca Ekstrem Disorot
Satlantas Polres Bone Siaga, Arus Lalu Lintas Terpantau Ramai Lancar
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 22:25 WITA

STOP PRESS, Zainal Romo Diberhentikan sebagai Wartawan Listing Berita

Jumat, 2 Januari 2026 - 20:44 WITA

Gubernur Sulsel Terima Donasi Kemanusiaan Rp1,2 Miliar dari Pemkab Bone untuk Korban Bencana di Aceh dan Sumatera

Jumat, 2 Januari 2026 - 20:22 WITA

Warga Binong Permai Desak Pemkab Tangerang Percepatan Pembangunan Tandon Air

Jumat, 2 Januari 2026 - 20:19 WITA

Era MULIA Tahun 2025,Tuntaskan Infrastruktur Dasar Kota Makassar: Jalan, Drainase, dan Akses Kota Dibenahi

Jumat, 2 Januari 2026 - 19:02 WITA

Polres Metro Tangerang Kota Bagikan Bantuan Sosial dalam Kegiatan Jumat Peduli

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:00 WITA

DPRD Provinsi Banten Sebut Lemahnya Kebijakan dan Pelaksanaan Pengelolaan Sampah di tingkat Daerah 

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:58 WITA

Dua Hari Pencarian Berakhir Pilu di Pulau Semujur, Cuaca Ekstrem Disorot

Kamis, 1 Januari 2026 - 17:19 WITA

Satlantas Polres Bone Siaga, Arus Lalu Lintas Terpantau Ramai Lancar

Berita Terbaru