Breaking News

MTQ X Luwu Timur, Bupati Budiman Harap Tingkatkan Nilai-nilai Agama dan Budaya

Sabtu, 2 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Bupati Luwu Timur, H. Budiman, M.Pd

Bupati Luwu Timur, H. Budiman, M.Pd

DNID, SULAWESI SELATAN – Bupati Luwu Timur, H. Budiman, M.Pd, berharap pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) X Tingkat Kabupaten yang dilaksanakan mulai hari ini, Jumat 1-6 Maret 2024 di Kecamatan Kalaena menjadi wadah untuk menanamkan kecintaan umat terhadap Kitab Suci umat muslim, Al Qur’an. Hal ini disampaikan Bupati Budiman, pada media ini.

“Saya berharap, semoga dengan pelaksanaan MTQ X Tingkat Kabupaten Luwu Timur yang kali ini dipusatkan di Kecamatan Kalaena, dapat menanamkan kecintaan kita kepada Al Qur’an,” harap Bupati Luwu Timur.

Tak hanya itu, Budiman juga berharap bahwa dengan pelaksanaan MTQ X Tingkat Kabupaten Luwu Timur, pembangunan ke Agamaan di daerah berjuluk Bumi Batara Guru ini dapat lebih maju dan berkelanjutan.

ads

“Semoga dengan MTQ kali ini, dapat meningkatkan pembangunan di bidang keagamaan yang lebih maju dan berkelanjutan yang berlandaskan dengan nilai-nilai agama dan budaya. Untuk itu, saya ucapkan selamat dan sukses atas terselenggaranya MTQ X Tingkat Kabupaten Luwu Timur,” sebutnya.

Diketahui, pelaksanaan MTQ X Tingkat Kabupaten yang dipusatkan di kecamatan Kalaena kali ini akan dilaksanakan dengan lebih meriah dan semarak, dan akan diikuti oleh ratusan peserta atau kafilah dari 11 kecamatan yang ada di kabupaten Luwu Timur.

Pewarta : Yustus

Bikin Website Murah

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Pemkab Jeneponto Bersama Kementerian Agama Gelar Pengukuhan Guru Profesional Jabatan Batch 2
Pemkot Makassar Percepat Realisasi Program Gratis Seragam Sekolah
Pemkab Jeneponto Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi dan Program Sekolah Garuda bersama Sekjen Kemendagri
Adhy Sarphio Hadiri Nobar Film Pinjol, Dorong Karya Lokal Berkembang
STIMI YAPMIM Lakukan Reposisi Jabatan Struktural
Tidak Ingin Pamer Kesuksesan, Alumni FEB Unhas Ingatkan Setiap Orang Punya Jalan Perjuangan Berbeda
Irwan Akib Apresiasi Kaderisasi Unismuh Cerminan Kampus Muhammadiyah di Kawasan Timur
Pimpinan UMI, Bahas Kolaborasi Pendidikan Bersama Wali Kota Makassar
Berita ini 86 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 20:22 WITA

Pemkab Jeneponto Bersama Kementerian Agama Gelar Pengukuhan Guru Profesional Jabatan Batch 2

Rabu, 16 April 2025 - 09:21 WITA

Pemkot Makassar Percepat Realisasi Program Gratis Seragam Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 01:11 WITA

Pemkab Jeneponto Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi dan Program Sekolah Garuda bersama Sekjen Kemendagri

Senin, 14 April 2025 - 16:46 WITA

Adhy Sarphio Hadiri Nobar Film Pinjol, Dorong Karya Lokal Berkembang

Minggu, 13 April 2025 - 17:45 WITA

STIMI YAPMIM Lakukan Reposisi Jabatan Struktural

Sabtu, 12 April 2025 - 09:24 WITA

Tidak Ingin Pamer Kesuksesan, Alumni FEB Unhas Ingatkan Setiap Orang Punya Jalan Perjuangan Berbeda

Kamis, 10 April 2025 - 09:02 WITA

Irwan Akib Apresiasi Kaderisasi Unismuh Cerminan Kampus Muhammadiyah di Kawasan Timur

Jumat, 28 Maret 2025 - 10:43 WITA

Pimpinan UMI, Bahas Kolaborasi Pendidikan Bersama Wali Kota Makassar

Berita Terbaru