Breaking News

Tekan Stunting, Pemkab Jeneponto Kerjasama RS Ibu dan Anak Pertiwi di Makassar

Selasa, 11 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

dnid.co.id, Jeneponto.- Pj. Bupati Jeneponto Junaedi Bakri membuka kegiatan pelaksanaan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di Kantor Desa Karelayu, Senin 10 Juni 2024. Kegiatan tersebut terselenggara atas kerjasama dengan UPT Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Pertiwi Makassar.

Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Pertiwi dr. Riwayanti Nawawi menjelaskan bahwa Intervensi Pemberian Makanan Tambahan (PMT) oleh RSKDIA Pertiwi merupakan salah satu upaya intervensi bagi balita stunting di Kecamatan Tamalatea Kabupaten Jeneponto, dengan fokus di Desa Karelayu.

“Terimakasih kepada bapak Pj. Bupati Jeneponto dan segenap jajaran, juga Kepala Desa Karelayu, Kadis Kesehatan dan seluruh masyarakat atas penyambutan yang hangat dan kerjasamanya sehingga kegiatan ini terselenggara dengan baik,”ujarnya

Baca Juga
Junaedi Pj. Bupati Jeneponto Temui Mendag Zulhas Bahas Alokasi APBN Pembangunan Pasar

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya Pemberian Makanan Tambahan adalah kegiatan pemberian makanan kepada balita dalam bentuk kudapan yang aman dan bermutu beserta kegiatan pendukung lainnya dengan memperhatikan aspek mutu dan keamanan pangan. Serta mengandung nilai gizi yang sesuai dengan kebutuhan sasaran.

Pj Bupati Junaedi menyampaikan apresiasi dan terimakasih atas aksi yang dilakukan bersama ini.

Ini wujud kepedulian kita bersama melalui berbagai inovasi yang dilakukan untuk tuntaskan masalah stunting di daerah ini karena salah satu penanganan pertama yang bisa dilakukan untuk anak stunting yaitu memberikan pola menu makan siang dengan gizi seimbang,” ujarnya.

Dikatakannya pula bahwa penanganan Stunting juga kita lakukan dengan melibatkan Perguruan Tinggi dan pihak lain. Ada kolaborasi. Stunting menjadi tema khusus mahasiswa dalam melaksanakan Kuliah Kerja Nyata. Tematik Stunting sehingga semakin menguatkan kedudukan perguruan tinggi sebagai bagian dalam penanggulangan Stunting.

Baca Juga
Bupati Barru Bersama Jajannya Melaksanakan Safari Jum'at

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Humas Jeneponto

Berita Terkait

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan
Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 05:53 WIB

Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Kamis, 21 November 2024 - 22:17 WIB

Program Inovasi UMKM DWP Gowa Dijadikan Lokus Studi Tiru Kota Baubau

Berita Terbaru