Breaking News

Radio Player

Loading...

Kapolda Hendro Pandowo Beri Arahan dan Apresiasi Atas Pengamanan Idul Fitri

Senin, 14 April 2025

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

BANGKA TENGAH,DNID.CO.ID – Kapolda Kepulauan Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo memimpin apel gabungan Polres Bangka Tengah dan Polres Bangka Selatan di Mapolres Bangka Tengah, Senin (14/4/2025). Apel ini digelar sebagai bentuk evaluasi dan apresiasi atas pelaksanaan Operasi Ketupat Menumbing 2025.

Dalam amanatnya, Kapolda menyampaikan penghargaan kepada seluruh jajaran atas kerja keras selama pengamanan Hari Raya Idul Fitri.

“Saya keliling ke Polres jajaran untuk memberikan apresiasi dan menyampaikan terima kasih kepada anggota yang telah menunjukkan dedikasi, loyalitas, dan kerja kerasnya,” ujar Irjen Pol Hendro.

ads

Menurutnya, pengamanan berjalan kondusif berkat kontribusi semua pihak, dari personel berpangkat tinggi hingga pegawai harian lepas (PHL). Ia menekankan pentingnya melanjutkan tugas rutin pelayanan kepada masyarakat pasca-Lebaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semua berkontribusi untuk keamanan, kenyamanan, dan pelayanan. Alhamdulillah secara umum berjalan aman dan kondusif,” katanya.

Kapolda juga menekankan pentingnya membangun citra positif Polri melalui tindakan nyata.

“Mari kita membangun citra Polri dengan kerja. Bangun terus kedekatan dengan masyarakat di wilayah masing-masing,” tambahnya.

Ia berpesan agar setiap anggota memiliki rasa syukur dan empati kepada masyarakat.

“Kalau ada yang melapor ke SPKT, tanggapi dan layani dengan baik dan tulus,” tegasnya.

Kapolda mengingatkan seluruh personel agar menjauhi tindakan negatif yang merusak nama baik institusi.

“Hindari sikap arogan, bicara kasar, pemerasan, kekerasan, dan pelanggaran lain. Niat baik dan cara baik akan menghasilkan hal yang baik,” pungkasnya.

Apel ini turut dihadiri pejabat utama Polda, Kapolres Bangka Tengah dan Selatan beserta jajaran.

Simpan Gambar:

Penulis : Roy

Editor : REDAKSI DNID.CO.ID BABEL

Sumber Berita : HUMAS POLDA BABEL

Berita Terkait

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026
Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008
Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media
Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500 Berhasil Diidentifikasi, Kapolda Sulsel Sampaikan Duka Mendalam
Biddokkes Polda Sulsel Serahkan 7 Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 kepada Keluarga
Doa Bersama Tutup Operasi SAR Pesawat ATR di Sulsel, Kepala Basarnas: Ini Tugas Kemanusiaan
Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal
Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:05 WITA

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:00 WITA

Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:39 WITA

Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:15 WITA

Biddokkes Polda Sulsel Serahkan 7 Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 kepada Keluarga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:10 WITA

Doa Bersama Tutup Operasi SAR Pesawat ATR di Sulsel, Kepala Basarnas: Ini Tugas Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:17 WITA

Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:56 WITA

Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:52 WITA

Pemkot Makassar Revitalisasi Tiga Terminal, Siapkan Transportasi Terintegrasi dan Ekonomi Warga

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Jan 2026 - 16:05 WITA