Breaking News

Radio Player

Loading...

Tekan Covid 19, Polres Pelabuhan Makassar kembali Tingkatkan Patroli Prokes dipusat Keramaian

Jumat, 4 Februari 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

BeritaQ.Com

HUMDER – Pencegahan Penyebaran virus Covid-19 diwilayah Polres Pelabuhan Makassar terus digencarkan. Makassar,(04/02/2022).

Seperti yang dilakukan personil Pelabuhan Makassar bersama Pemerintah Kota Makassar dan TNI dalam pelaksanaan Operasi Raika dengan rutin turun dilapangan guna melakukan Patroli sambang untuk memberikan imbauan pada warga terkait Penerapan Protokol Kesehatan.

ads

“Pada patroli dialogis sekaligus Sambang tersebut, Polres Pelabuhan Makassar mengajak warga Bersatu melawan Covid-19 dengan mentaati protokol kesehatan dalam kegiatan Sehari – hari” terang Kasubsipidm Sihumas IPTU Burhanuddin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Patroli ini dilakukan dibeberapa tempat-tempat keramaian, upaya yang dilakukan dalam patroli gabungan tersebut menghimbau kepada masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan dan agar tidak tidak melakukan kerumunan.

“Ini dilakukan juga untuk menjaga Harkamtibmas ditengah Pandemi Covid-19”, tutup Kasubsipidm Sihumas Polres Pelabuhan Makassar.

Simpan Gambar:

Berita Terkait

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026
Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008
Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media
Biddokkes Polda Sulsel Serahkan 7 Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 kepada Keluarga
Doa Bersama Tutup Operasi SAR Pesawat ATR di Sulsel, Kepala Basarnas: Ini Tugas Kemanusiaan
Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri
Pemkot Makassar Revitalisasi Tiga Terminal, Siapkan Transportasi Terintegrasi dan Ekonomi Warga
Melalui Pakta Integritas, Polda Sulteng Tegaskan Komitmen Rekrutmen Bersih pada Seleksi SIPSS 2026
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:05 WITA

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:00 WITA

Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:39 WITA

Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:15 WITA

Biddokkes Polda Sulsel Serahkan 7 Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 kepada Keluarga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:10 WITA

Doa Bersama Tutup Operasi SAR Pesawat ATR di Sulsel, Kepala Basarnas: Ini Tugas Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:56 WITA

Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:52 WITA

Pemkot Makassar Revitalisasi Tiga Terminal, Siapkan Transportasi Terintegrasi dan Ekonomi Warga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:46 WITA

Melalui Pakta Integritas, Polda Sulteng Tegaskan Komitmen Rekrutmen Bersih pada Seleksi SIPSS 2026

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Jan 2026 - 16:05 WITA