Breaking News

Radio Player

Loading...

Aksi Penyerangan Sekelompok Pemuda Terhadap Jamaah Masjid Saat Tengah Melaksanakan Sholat

Rabu, 20 Maret 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Pelaku Penyerangan Terhadap Jamaah Masjid Saat Tengan Melaksanakan Ibadah Shalat.

Pelaku Penyerangan Terhadap Jamaah Masjid Saat Tengan Melaksanakan Ibadah Shalat.

dnid.co.id – Makassar. Heboh di kota Makassar, setelah sekolompok pemuda melakukan Penyerangan di Masjid SMANSA 81, Rumah Susun Rajawali, Makassar, Selasa Subuh (19/03/2024)

Dalam Video Yang Beredar, tertulis narasi Sekelompok Pemuda masuk kedalam Masjid memukul salah satu jamaah yang tengah Sholat.

Setelah dilakukan penyelidikan dan penangkapan pelaku oleh Anggota Jatanras Polrestabes Makassar yang dipimpin oleh Kanit V Jatanras IPTU Fahrul SH,MH. diketahui Aksi penyerangan dilakukan oleh sekelompok pemuda inisial AM (16), WK (22), MZ (15) dan AMA (19).

ads

Pelaku berhasil di amankan pada hari selasa 19 Maret 2024  di Kalemat Angin di Jl. Rajawali 13 Lr. 3 Kec. Mariso Kota Makassar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari Hasil interogasi terhadap pelaku, WK (22) mengakui dan membenarkan telah melakukan penganiayaan terhadap korban dengan cara menarik korban pada saat melaksanakan ibadah shalat, kemudian pelaku memukul korban pada bagian bahu sebanyak satu kali.

Adapun pelaku lain yakni AM (16), MZ (15) dan AMA (19) membenarkan telah melakukan penyerangan terhadap korban saat tengah melaksanakan ibadah sholat.

Simpan Gambar:

Penulis : H/H

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Operasi Sabung Ayam, Polsek Bulukumpa Bakar Arena Sabung Ayam di Bontomangiring
Objectifitas Hakim Pengadilan Negeri Sungguminasa
Polsek Tamalate Intensifkan Patroli Cegah Tawuran Pelajar dan Geng Motor
Terciduk Dorong Motor Tanpa Kunci,Terduga Pelaku Curanmor Diamankan di Polsek Tamalate
Pelaku Pengancaman Dengan Parang Diduga Bebas Berkeliaran, Korban Minta Polisi Tangkap Pelaku
Sita 26 Paket, Polres Morowali Utara Ciduk Pengedar Sabu di Empat Lokasi Berbeda
Kekurangan Volume RKB dan BOS Bermasalah, SPMP Resmi Laporkan Disdik Bantaeng ke Polisi
Resmob Polsek Tamalate Ringkus Pelaku Curat di Warung
Berita ini 554 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:32 WITA

Operasi Sabung Ayam, Polsek Bulukumpa Bakar Arena Sabung Ayam di Bontomangiring

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:35 WITA

Objectifitas Hakim Pengadilan Negeri Sungguminasa

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:54 WITA

Polsek Tamalate Intensifkan Patroli Cegah Tawuran Pelajar dan Geng Motor

Kamis, 22 Januari 2026 - 23:24 WITA

Terciduk Dorong Motor Tanpa Kunci,Terduga Pelaku Curanmor Diamankan di Polsek Tamalate

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:20 WITA

Pelaku Pengancaman Dengan Parang Diduga Bebas Berkeliaran, Korban Minta Polisi Tangkap Pelaku

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:33 WITA

Sita 26 Paket, Polres Morowali Utara Ciduk Pengedar Sabu di Empat Lokasi Berbeda

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:22 WITA

Kekurangan Volume RKB dan BOS Bermasalah, SPMP Resmi Laporkan Disdik Bantaeng ke Polisi

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:19 WITA

Resmob Polsek Tamalate Ringkus Pelaku Curat di Warung

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Jan 2026 - 16:05 WITA