Breaking News

Kabid Humas Polda Sulsel Telah Dilakukan Perawatan Maksimal, Tahanan Kasus Pidana Di Lapas Takalar, Meninggal Dunia Karena Sakit

Kamis, 21 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

MAKASSAR, 21/12/2023). Yoran Pahabol (43) Tahanan Kasus Tindak Pidana di lapas kelas IIB Takalar meninggal dunia karena mengalami penurunan kesadaran dan gejala stroke.

Kabidhumas Polda Sulsel Kombespol Komang Suartana mengutarakan sebelum meninggal telah dilakukan perawatan medis di Klinik Rutan, RS Pajonga Dg Ngale dan meninggal dunia pada saat dirawat di Stroke Centre RSKD Dadi selanjutnya di kremasi di RS Grestelina.

Terkait hal itu lanjutnya, aparat Sat Intelkam Polres Takalar pada Kamis tanggal 21 Desember 2023 juga telah melakukan koordinasi dengan pihak Ka Lapas Kelas II B Takalar terkait adanya warga lapas yang meninggal dunia di Stroke Centre RSKD Dadi Makassar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Secara rinci, Komang, menjelaskan Kronologis perawatan kesehatan warga binaan tersebut, bahwa yang bersangkutan mulai mengalami sakit pada tanggal 10 Desember 2023 dengan keluhan demam dan dilakukan rawat jalan di Klinik Lapas Kelas II B Takalar.

Kemudian, lanjutnya, pada tanggal 14 Desember 2023 Napi tersebut kembali ke Klinik untuk pengecekan kesehatan dan dilakukan pemasangan infus selama 4 hari.

Selanjutnya, Pada tanggal 17 Desember 2023 jam 09.30 wita yang bersangkutan dirujuk ke RS. Padjonga Dg. Ngalle untuk dilakukan perawatan selama 4 hari dengan diagnosa Non himoreijes struck.

Kemudian, kata Kabidhumas Pada hari Kamis tanggal 21 Desember 2023 sekitar pukul 00.15 wita yang bersangkutan dirujuk dari Rumah Sakit Padjonga Dg. Ngalle Kab. Takalar ke Stroke centre RSKD Dadi Makassar.

Akhirnya, pada hari yang sama sekitar pukul 08.00 yang bersangkutan dinyatakan meninggal dunia dan sudah dibawah ke RS. Grestelina Makassar untuk dikremasi.

“Jadi Tahanan Kasus Tindak Pidana di Takalar ini meninggal karena kesehatan menurun dan sudah dilakukan pelayanan kesehatan tahanan secara maksimal, ya karena memang kondisi kesehatannya yang menurun itu akhirnya meninggal dunia,” jelas Kabidhumas saat ditemui di Mapolda Sulsel Kamis (21/12)

Berita Terkait

Tingkatkan Pengawasan Tenaga Kerja Asing, Kemenkumham dan TNI AL Gelar Pertemuan
BEM UNM Makassar Tantang Seluruh Calon Wali Kota Makassar Untuk Diskusi Uji Gagasan di Ruang Akademisi
PPK Tompobulu Bersama Kordiv SDM PPS se-Kecamatan Tompobulu Laksanakan Giat Sosialisasi Bagi Pemilih Pemula
Dapat Penghargaan Dari Kemendagri,Lurah Nusajaya Akan Tingkatkan Pelayanan Pada Masyarakat 
Di Tiga Pameran Besar,PT Timah Fasilitasi Promosi Produk UMKM Mitra Binaan
Panwascam Tompobulu Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif dihadiri Komisioner Bawaslu Gowa.
Kapolda Sulsel Pimpin Apel Pagi, Tegaskan Anggota Netralitas dan Kesiapan Jelang Pilkada
Bawaslu RI Akan Awasi Proses Debat Pilkada Berlangsung Sesuai Aturan
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 Oktober 2024 - 07:43 WIB

Tingkatkan Pengawasan Tenaga Kerja Asing, Kemenkumham dan TNI AL Gelar Pertemuan

Rabu, 9 Oktober 2024 - 05:42 WIB

BEM UNM Makassar Tantang Seluruh Calon Wali Kota Makassar Untuk Diskusi Uji Gagasan di Ruang Akademisi

Selasa, 8 Oktober 2024 - 21:50 WIB

PPK Tompobulu Bersama Kordiv SDM PPS se-Kecamatan Tompobulu Laksanakan Giat Sosialisasi Bagi Pemilih Pemula

Selasa, 8 Oktober 2024 - 06:07 WIB

Di Tiga Pameran Besar,PT Timah Fasilitasi Promosi Produk UMKM Mitra Binaan

Senin, 7 Oktober 2024 - 21:03 WIB

Panwascam Tompobulu Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif dihadiri Komisioner Bawaslu Gowa.

Senin, 7 Oktober 2024 - 15:04 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Apel Pagi, Tegaskan Anggota Netralitas dan Kesiapan Jelang Pilkada

Senin, 7 Oktober 2024 - 15:00 WIB

Bawaslu RI Akan Awasi Proses Debat Pilkada Berlangsung Sesuai Aturan

Senin, 7 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Visi dan Misi Paslon BERAMAL Untuk Membangun Masa Depan Bangka Belitung

Berita Terbaru