Breaking News

Jajaran Polsek Duren Sawit Tingkatkan Peran Siskamling Menghadapi Pemilu 2024

Minggu, 10 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Jakarta,DNIDBanten.co.id – Guna memberikan motivasi dan sampaikan pesan Kamtibmas, Kapolsek Duren sawit dan jajarannya melakukan kunjungan dan pengecekan pos satkamling di RW 08 Jl. Duren sawit Timur , Duren sawit Jakarta Timur.

Sembari berbincang dengan warga, Kapolsek Duren Sawit Kompol Sutikno menghimbau warga yang sedang berjaga untuk ikut membantu Polri dalam mewujudkan situasi yang aman serta mengingatkan untuk selalu waspada terhadap segala bentuk tindak kejahatan.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Kita bersama – sama menjaga situasi tetap damai dan sejuk sehingga tidak ada kendala dalam pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 khususnya diwilayah hukum Polsek Duren Sawit dan umumnya di wilayah DKI Jakarta.” Tandasnya.

Disamping itu Sutikno juga berpesan agar setiap warga masyarakat saling berkoordinasi dan bekerjasama dalam menjaga keamanan di masing-masing wilayah dengan rutin mengadakan jaga ronda.

Di tempat terpisah, Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Pol. Leonardus Simarmata mengatakan, patroli sambang pos kamling merupakan upaya Kepolisian untuk mengajak masyarakat menjaga keamanan dan ketertiban.

Selain patroli sambang, petugas juga memotivasi warga dengan memberikan peralatan keamanan agar lebih giat melaksanakan ronda dalam menjaga keamanan lingkungannya pada malam hari terlebih saat ini sedang marak aksi kejahatan jalanan.

“Kami berharap kegiatan Siskamling ini aktif dilaksanakan untuk membantu Polri menjaga situasi kamtibmas agar aman dan tidak ada gangguan kamtibmas yang menonjol,” ucapnya

Lebih lanjut, ia menjelaskan, tugas dan tanggung jawab keamanan adalah tugas Polri. Tetapi tanpa bantuan dan partisipasi masyarakat maka hasilnya tidak akan maksimal. “Saya mengajak kepada seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga kamtibmas di wilayah masing-masing,” ajaknya.

Berita Terkait

Kolaborasi Kemensos dan Kitabisa.com, Berikan Bantuan Pengobatan Untuk 8 Penerima Manfaat
Selamat, Kafilah Kemensos Raih Juara Harapan Dua Cabang Lomba Azan
Baliho Aurama Di rusak OTK, Cabup Gowa Imbau Agar Simpatisan Tidak Terprovokasi
Debat Pilgub Sulsel 2024: Danny Pomanto Soroti Tata Kelola Hutan dan Lahan, Tawarkan Strategi Perlindungan Hulu
Andi Sudirman Ungkap Bukti Nyata di Debat Pilgub Sulsel, Kembali Bungkam Kritik Danny Pomanto
Buhari Kahar Muzakkar Apresiasi Program Danny-Azhar dalam Debat Publik Kedua.
Gelar Simulasi Pemungutan Suara di TPS, Harapan KPU Luwu Utara Berjalan Baik.
BPW-KKP Kepulauan Riau Keberatan dengan Pernyataan Rusdi Masse
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 16:16 WIB

Kolaborasi Kemensos dan Kitabisa.com, Berikan Bantuan Pengobatan Untuk 8 Penerima Manfaat

Selasa, 12 November 2024 - 08:25 WIB

Selamat, Kafilah Kemensos Raih Juara Harapan Dua Cabang Lomba Azan

Senin, 11 November 2024 - 12:22 WIB

Baliho Aurama Di rusak OTK, Cabup Gowa Imbau Agar Simpatisan Tidak Terprovokasi

Minggu, 10 November 2024 - 20:19 WIB

Debat Pilgub Sulsel 2024: Danny Pomanto Soroti Tata Kelola Hutan dan Lahan, Tawarkan Strategi Perlindungan Hulu

Minggu, 10 November 2024 - 20:12 WIB

Andi Sudirman Ungkap Bukti Nyata di Debat Pilgub Sulsel, Kembali Bungkam Kritik Danny Pomanto

Minggu, 10 November 2024 - 20:04 WIB

Buhari Kahar Muzakkar Apresiasi Program Danny-Azhar dalam Debat Publik Kedua.

Minggu, 10 November 2024 - 09:34 WIB

Gelar Simulasi Pemungutan Suara di TPS, Harapan KPU Luwu Utara Berjalan Baik.

Sabtu, 9 November 2024 - 20:59 WIB

BPW-KKP Kepulauan Riau Keberatan dengan Pernyataan Rusdi Masse

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Apel Gelar Pasukan Disiagakan, Amankan Kunjungan Wapres di Toraja

Rabu, 13 Nov 2024 - 00:35 WIB

Serba-Serbi

Kakanwil Kemenkumham Sulsel: Produk Hukum Sesuai Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 12 Nov 2024 - 23:30 WIB

Kriminal Hukum

Gegara Tagihan Nasabah, Karyawan Koperasi di Maros Tewas Dianiaya

Selasa, 12 Nov 2024 - 23:14 WIB

Kriminal Hukum

Dua Pelaku Pencuri Sapi Ternak Milik Warga di Maros Diringkus Polisi

Selasa, 12 Nov 2024 - 22:59 WIB